Ekonomi & Bisnis
Mangga, Anggur, hingga Pir Diskon 20% di Transmart Full Day Sale
CNN EKONOMI
| Nopember 16, 2024
43 0 0
0
Jakarta, CNN Indonesia --
(avd/juh)
Di pesta diskon bertajuk Transmart Full Day Sale yang akan berlangsung besok, Minggu (17/11), buah mangga, pir, hingga anggur didiskon sampai dengan 20 persen.
Misalnya buah mangga harum manis ini dari harga normal Rp1.000 per 100gr, harga diskonnya jadi Rp800 per 100 gr. Harga berlaku di Lampung dan Palembang.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Lalu ada buah anggur red globe dari harga normal Rp4.290 per 100 gr, harga diskonnya jadi Rp3.432 per 100 gr. Harga berlaku di Jambi.
Mau beli buah pir? Tersedia juga pir century dari harga normal Rp 2.290 per 100 gr, harga diskonnya jadi Rp1.832 per 100 gr. Harga berlaku di Jambi.
Selain buah-buahan, ada ikan salmon sampai dengan ayam broiler yang juga didiskon sama yaitu 20 persen di seluruh gerai Transmart se-Indonesia.
Cukup melakukan transaksi belanja minimal Rp300 ribu dan pembayaran menggunakan Allo Prime, Kartu Kredit Bank Mega, atau Bank Mega Syariah, pelanggan dapat diskon 20 persen.
Bagi pelanggan yang belum punya aplikasi Allo Bank jangan khawatir, cukup mengunduh aplikasinya di Google Play Store atau App Store, kemudian upgrade akunmu ke Allo Prime.
Jika belum memiliki kartu kredit Bank Mega atau Bank Mega Syariah, dapat langsung mengajukannya pembukaan kartu instan di booth yang tersedia di semua gerai Transmart.
![]() |
komentar
Jadi yg pertama suka