Cari
Tips : hindari kata umum dan gunakan double-quote untuk kata kunci yang fix, contoh "sakura"
Dalam Ruang
Pertanyaan
Adakah mantan jisshusei yang sukses sepulang magang?
Januari 29, 2024   930    2    0

Ada banyak tetangga satu kampung saya yang pergi magang ke Jepang, pulang bawa duit, tapi semuanya sekarang hidup kere. Apakah memang ada duitnya? Dan kenapa mantan magang kebanyakan jatuh miskin lagi?

Kurniawan
 · Follow (Berhenti)
Chiba (Jepang) ·  Di Jepang sejak Agustus 2000 
Februari 1, 2024 08:48
1 dukungan ·  0 dibagi ·  0 Trims! ·  698 tayang
Ada banyak mantan kenshusei/jisshusei yang sukses sepulangnya ke tanah air. Ada yang berkiprah di dunia politik, jadi anggota legislatif, ada juga yang jadi manager di perusahaan2 besar di Indonesia, ada pula yang jadi pengusaha dengan omset milyaran rupiah. Di Indonesia bahkan ada IKAPEKSI, singkatan dari Ikatan Pengusaha Kenshusei Indonesia. Ketuanya pak Edi Maryono yang pernah kita liput di LURAHJEPANG, ada pak Supriyanto dengan bisnis rental forklift dan truk, pak Halim dengan Asahi Famil ...Lihat semua
komentar